Khawatir timbul korban, legislator minta DKP Kota Medan potong pohon di Jermal IV

Elshinta
Selasa, 05 Juli 2022 - 14:55 WIB | Penulis : Sigit Kurniawan | Editor : Sigit Kurniawan | Sumber : Radio Elshinta
 Khawatir timbul korban, legislator minta DKP Kota Medan potong pohon di Jermal IV
Sumber foto: Amsal/elshinta.com

Elshinta.com - Anggota Komisi IV DPRD Medan, Dedy Aksyari Nasution meminta Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kota Medan segera memotong pohon di kawasan Jalan Jermal IV, Kelurahan Denai, Kecamatan Medan Denai, Kota Medan, Sumut.  

Sambung Dedy, begitu mendapat informasi dari warga, kita turun dan cek langsung, ternyata memang benar adanya ketinggian pohon yang melebihi ambang batas karena sewaktu-waktu bisa tumbang. "Jangan tunggu ada korban jiwa atau kerusakan fasilitas listrik maupun rumah warga sehingga harus di potong secepatnya," ujarnya seperti dilaporkan Kontributor Elshinta, Amsal, Selasa (5/7). 

Ia pun meminta kepada aparatur kelurahan dan kecamatan bersama Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Medan untuk saling berkoordinasi memperhatikan kondisi pohon di sekitar wilayah mereka. 

Disebutkannya, masih banyak pohon-pohon yang ketinggian mengkhawatir bahkan akarnya saja bisa merusak aspal sehingga ini harus diperhatikan termasuk jenis pohon yang akan ditanam. "Kan sudah ada ketentuannya ketinggian maupun jenis pohon yang ditanam," ucapnya lagi. 

Keinginan kita bersama tentunya, dimana Medan menjadi kota yang sejuk dan indah serta mengurai polusi udara akan tetapi sekali lagi harus memperhatikan konsep keselamatan. 

Teks foto, Anggota Komisi IV DPRD Medan, Dedy Aksyari Nasution mengecek pohon yang dapat mengancaman keselamatan orang yang berada disekitarnya.

DISCLAIMER: Komentar yang tampil sepenuhnya menjadi tanggungjawab pengirim, dan bukan merupakan pendapat atau kebijakan redaksi Elshinta.com. Redaksi berhak menghapus dan atau menutup akses bagi pengirim komentar yang dianggap tidak etis, berisi fitnah, atau diskriminasi suku, agama, ras dan antargolongan.

Baca Juga

 
Kekeringan di Pulau Moa, Menhan Prabowo resmikan titik air bersih di Maluku Barat Daya
Senin, 04 September 2023 - 23:55 WIB

Kekeringan di Pulau Moa, Menhan Prabowo resmikan titik air bersih di Maluku Barat Daya

Elshinta.com, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto meresmikan titik air bersih di Desa Werwaru, Pula...
Dampak kemarau panjang, sejumlah desa di Kudus kekurangan air bersih
Sabtu, 02 September 2023 - 17:57 WIB

Dampak kemarau panjang, sejumlah desa di Kudus kekurangan air bersih

Elshinta.com, Kekeringan yang melanda wilayah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah membuat empat desa yakni ...
Balai Konservasi Sumberdaya Alam Aceh giring gajah liar di Aceh Utara
Jumat, 01 September 2023 - 23:44 WIB

Balai Konservasi Sumberdaya Alam Aceh giring gajah liar di Aceh Utara

Elshinta.com, Balai Konservasi Sumberdaya Alam (BKSDA) Aceh melakukan penggiringan gajah liar di Kec...
Pemerintah kaji penanganan polusi udara Jabodetabek dengan Prospera
Jumat, 01 September 2023 - 21:35 WIB

Pemerintah kaji penanganan polusi udara Jabodetabek dengan Prospera

Elshinta.com, Pemerintah menyatakan tengah mengkaji penanganan polusi udara di Jakarta, Bogor, Depok...
 Akhirnya warga Wadas setujui pembebasan lahan
Jumat, 01 September 2023 - 14:46 WIB

Akhirnya warga Wadas setujui pembebasan lahan

Elshinta.com, Setelah sekian lama, warga Wadas akhirnya menyepakati pembebasan lahan tambang batu a...
Jelang HUT ke-42, PDAM TB Bekasi bantu warga yang alami krisis air bersih
Kamis, 31 Agustus 2023 - 14:58 WIB

Jelang HUT ke-42, PDAM TB Bekasi bantu warga yang alami krisis air bersih

Elshinta.com, Memasuki usia ke-42, PDAM Tirta Baghasasi, Bekasi, Jawa Barat terus berupaya memberika...
Menkes sebut kualitas udara paling bersih pada pukul 16.00-17.00 WIB
Rabu, 30 Agustus 2023 - 21:45 WIB

Menkes sebut kualitas udara paling bersih pada pukul 16.00-17.00 WIB

Elshinta.com, Menteri Kesehatan (Menkes) RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan kadar polusi udara di Jab...
 Antisipasi krisis air bersih, Kapolsek Kesambi buatkan sumur bor
Rabu, 30 Agustus 2023 - 16:23 WIB

Antisipasi krisis air bersih, Kapolsek Kesambi buatkan sumur bor

Elshinta.com, Ninah Rukminah, salah seorang warga Kampung Margasari RT 06 RW 08 Kelurahan Sunyaragi,...
Lestarikan alam di HUT ke-78 RI, PMT tebar benih ikan di Pantura
Selasa, 29 Agustus 2023 - 17:26 WIB

Lestarikan alam di HUT ke-78 RI, PMT tebar benih ikan di Pantura

Elshinta.com, Untuk kesekian kalinya Paser Mania Tegal (PMT) menebarkan bibit ikan di sungai-sungai ...
8.000 ton lebih sampah belum terangkut dari Kota Bandung
Senin, 28 Agustus 2023 - 23:56 WIB

8.000 ton lebih sampah belum terangkut dari Kota Bandung

Elshinta.com, Pelaksana Harian (Plh) Wali Kota Bandung Ema Sumarna mengungkapkan sampai saat ini ada...

InfodariAnda (IdA)

Elshinta
CGTN INDONESIA

PM Kamboja temui Wang Yi