Persiapan Lebaran, kiat cuci pakaian hingga linen

Elshinta
Minggu, 24 April 2022 - 06:31 WIB | Editor : Widodo | Sumber : Antara
Persiapan Lebaran, kiat cuci pakaian hingga linen
Ilustrasi (Pexels)

Elshinta.com - Perusahaan laundry asal Perancis 5asec Indonesia membagikan kiat memproses pakaian, linen, karpet, hingga boneka yang diterapkan di seluruh outlet mereka.

Pertama, diagnosis. Pada tahap ini, setiap item harus diperiksa untuk menentukan proses pengerjaan apa yang terbaik, disesuaikan dengan kondisi maupun bahan
item yang akan dicuci.

"Kedua, pre-stain remover, yaitu proses penghilangan noda pada item sebelum di-laundry ataupun dry-clean," kata Direktur Marketing 5asec Indonesia Sella Chalia
Maharani dalam siaran pers dikutip Minggu.

Ketiga, laundry atau dry-clean yang juga disebut sebagai proses pencucian item yang pengerjaannya disesuaikan dengan proses diagnosisnya.

Keempat, ironing atau tahap menyetrika.

Untuk memberikan hasil penyetrikaan yang sempurna, staf yang kompeten dan terlatih menggunakan mesin setrika yang ergonomis.

Terakhir, quality control. Pada tahapan ini, staf akan memeriksa kembali setiap item yang telah diproses sebelum diserahkan kepada pelanggan.

"Tak hanya itu, 5asec juga mengutamakan kebutuhan pelanggan serta berkontribusi dalam menjaga kesehatan, kenyamanan dan keamanan," kata Sella.

Proses pencucian, pengeringan, penyetrikaan dengan suhu panas, penggunaan sabun dan zat pembersih lainnya yang digunakan, diklaim Sella efektif untuk membunuh virus dan kuman. "Pakaian pelanggan pun diproses secara terpisah," kata Sella.

5asec Indonesia menyediakan layanan Pick-Up and Delivery Service untuk memenuhi kebutuhan pelanggan yang beraktivitas di rumah saja.

Sella menjelaskan, untuk memanfaatkan layanan tersebut pelanggan dapat menghubungi customer service, selain itu, 5asec juga memberikan free delivery fee untuk area Pondok Indah dan seluruh layanan Pick-Up and Delivery Service di luar Jakarta.

"Hanya dengan minimum tiga pieces, armada 5asec siap menjemput dan mengantar kembali pakaian pelanggan," katanya.

DISCLAIMER: Komentar yang tampil sepenuhnya menjadi tanggungjawab pengirim, dan bukan merupakan pendapat atau kebijakan redaksi Elshinta.com. Redaksi berhak menghapus dan atau menutup akses bagi pengirim komentar yang dianggap tidak etis, berisi fitnah, atau diskriminasi suku, agama, ras dan antargolongan.

Baca Juga

 
MCV Mesir dan Volvo Swedia akan produksi bus listrik ke pasar Eropa
Rabu, 06 September 2023 - 09:57 WIB

MCV Mesir dan Volvo Swedia akan produksi bus listrik ke pasar Eropa

Elshinta.com, Manufacturing Commercial Vehicles (MCV) Mesir dan Volvo Swedia pada Selasa (5/9) menan...
Menkominfo pastikan kesiapan fasilitas di media center KTT ke-43 ASEAN
Senin, 04 September 2023 - 09:42 WIB

Menkominfo pastikan kesiapan fasilitas di media center KTT ke-43 ASEAN

Elshinta.com, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi memastikan kesiapan fasilitas dan...
Media Center KTT ASEAN sediakan internet cepat dukung kerja jurnalis
Senin, 04 September 2023 - 08:59 WIB

Media Center KTT ASEAN sediakan internet cepat dukung kerja jurnalis

Elshinta.com, Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informati...
Pemerintah intensif awasi penggunaan frekuensi radio selama KTT ASEAN
Minggu, 03 September 2023 - 16:05 WIB

Pemerintah intensif awasi penggunaan frekuensi radio selama KTT ASEAN

Elshinta.com, Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika (...
Ide liburan agar lebih bewarna
Minggu, 03 September 2023 - 12:15 WIB

Ide liburan agar lebih bewarna

Elshinta.com, Bagi banyak orang, liburan akhir tahun merupakan momen yang ditunggu-tunggu, mengingat...
150 unit Wuling Air Ev siap kawal delegasi KTT ASEAN 2023
Minggu, 03 September 2023 - 08:31 WIB

150 unit Wuling Air Ev siap kawal delegasi KTT ASEAN 2023

Elshinta.com,  Wuling Motors (Wuling) kembali ikut ambil bagian dalam melancarkan kegiatan kenegara...
AHM buka layanan pengecekan rangka eSAF motor Honda
Sabtu, 02 September 2023 - 12:19 WIB

AHM buka layanan pengecekan rangka eSAF motor Honda

Elshinta.com, PT Astra Honda Motor (AHM) akhirnya membuka layanan pengecekan rangka eSAF (enhanced S...
10 Motivator terbaik dan terkenal di Indonesia, nomor tujuh paling muda
Jumat, 01 September 2023 - 20:51 WIB

10 Motivator terbaik dan terkenal di Indonesia, nomor tujuh paling muda

Elshinta.com, Sudah tidak asing lagi, di Indonesia terdapat nama-nama Motivator yang bisa memberikan...
Gen Z Asia Tenggara jadikan ponsel sebagai pusat hiburan
Kamis, 31 Agustus 2023 - 22:56 WIB

Gen Z Asia Tenggara jadikan ponsel sebagai pusat hiburan

Elshinta.com, Survei yang dilakukan jenama gawai POCO dengan perusahaan data YouGov menunjukkan gene...
Alasan Hyundai segarkan Stargazer dengan label X di belakangnya
Rabu, 30 Agustus 2023 - 13:38 WIB

Alasan Hyundai segarkan Stargazer dengan label X di belakangnya

Elshinta.com, Chief Operating Officer of HMID, Fransiscus Soerjopranoto mengatakan bahwa pihaknya me...

InfodariAnda (IdA)

Elshinta
CGTN INDONESIA

PM Kamboja temui Wang Yi